Tutorial -2 Kali ini kita tambahkan "event" pada element, dan "event" ini akan memanggil suatu "function". Event dan function ini yang membuat element-element dalam web menjadi interaktif.
Untuk contoh kali ini, kita coba membuat semua element li.parent untuk menampilkan element anak-anaknya muncul saat li.parent di-hover mouse, dan menyembunyikan element anak saat li,parent tidak lagi di-hover mouse.
Kita gunakan basic script yang sebelumnya.
window.addEvent('domready', function() {
//masukan script2 di sini
var myparent = document.id(document.body).getElements('li.parent');
myparent.each(function(element) {
myparent.each(function(element) {
//masukan script untuk element-element dalam myparent
element.setStyle('display','none');
});
)};
Pada setiap element li.parent yang dimasukan ke myparent, akan kita tambahkan 2 event berbeda yang masing-masing akan memanggil function yang berbeda pula, yaitu:
Event 'mouseover' akan memanggil function "showChildren" saat element myparent di-hover mouse.
Event 'mouseout' akan memanggil function "hideChildren" saat element myparent tidak lagi di-hover mouse.
Script untuk menambahkan event pada element-nya:
element.addEvent('mouseover', showChildren);
element.addEvent('mouseout', hideChildren);
Dalam efek ini, kita hendak membuat element-element anak tidak ditampilkan, sebelum di-hover. Oleh karena itu, kita harus menghilangkannya dengan script:
Berikutnya, kita buat script function showChildren dan hideChildren. Script-nya:
function showChildren(){
var mychildren = this.getChildren('ul');
mychildren.setStyle('display','none');
}
function hideChildren(){
var mychildren = this.getChildren('ul');
mychildren.setStyle('display','none');
}
Lengkapnya menjadi sbb:
Dalam efek ini, kita hendak membuat element-element anak tidak ditampilkan, sebelum di-hover. Oleh karena itu, kita harus menghilangkannya dengan script:
//panggil anak-anak element myparent menjadi myChildren
var myChildren = element.getChildren('ul');
//sembunyikan myChildren sebagai kondisi awal
myChildren.setStyle('display','none');
Berikutnya, kita buat script function showChildren dan hideChildren. Script-nya:
function showChildren(){
var mychildren = this.getChildren('ul');
mychildren.setStyle('display','none');
}
function hideChildren(){
var mychildren = this.getChildren('ul');
mychildren.setStyle('display','none');
}
Lengkapnya menjadi sbb:
var myparent = document.id(document.body).getElements('li.parent');
myparent.each(function(element) {
element.addEvent('mouseover', showChildren);
element.addEvent('mouseout', hideChildren);
var mychildren = element.getChildren('ul');
mychildren.setStyle('display','none');
});
function showChildren(){
var mychildren = this.getChildren('ul');
mychildren.setStyle('display','block');
}
function hideChildren(){
var mychildren = this.getChildren('ul');
mychildren.setStyle('display','none');
}
End of tutorial script - 2.
Tutorial yang lain:
Tutorial Menambah Efek Toggle pada Element Joomla.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar